Kanwil Kemenkum Gelar Rapat MPW Supervisi Usulan Perpanjangan Jabatan dan Cuti Notaris

banner 468x60

Jurnal Republik-Jakarta – Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum (Kakanwil Kemenkum) Romi Yudianto didampingi Kepala Divisi Pelayanan Hukum (Kadiv Yankum) Andi Yulia Hertaty, bersama Kepala Bidang Pelayanan Administrasi Hukum Umum (AHU) Sukino, memimpin langsung wawancara terhadap lima notaris yang mengajukan permohonan perpanjangan masa jabatan dan cuti notaris. Rabu (12/02/2025) bertempat di ruang rapat Ismail Saleh.

Dalam sambutannya, Romi Yudianto menegaskan bahwa proses wawancara ini bertujuan untuk memastikan setiap notaris yang mengajukan permohonan tetap berkomitmen menjalankan tugasnya sesuai dengan Undang-Undang Jabatan Notaris (UUJN) serta menjaga integritas dalam memberikan pelayanan hukum kepada masyarakat. demi kepastian hukum bagi masyarakat,” ujarnya.

Dalam rapat tersebut, MPW melakukan verifikasi administrasi dan evaluasi terhadap setiap permohonan yang diajukan. Proses ini mencakup penilaian terhadap kinerja notaris, kepatuhan terhadap kode etik, serta aspek hukum lainnya yang menjadi syarat utama dalam perpanjangan jabatan dan cuti. ( Kemenkumham )

 

banner 300x250

Pos terkait

banner 468x60

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *